Setelah kalian mempelajari dua materi pertemuan di BAB III ini , kerjakan soal dibawah ini dengan memilih satu jawaban yang paling benar !
1. Dalam sistem pengelompokkan tumbuhan ada beberapa macam cara tergantung
dari macam kelompoknya. Kelompok tumbuhan di bawah ini yang merupakan
keanekaragaman tingkat jenis dalam satu genus adalah….
A. Kelapa, pinang, aren
B. Lengkuas, jahe, kunyit
C. Kacang tanah, kacang panjang, kacang hijau
D. Jeruk bali, jeruknipis, jeruk peras
E. Bawang ,erah, bawang putih, dan bawang daun
2. Cara pengelompokan berdasarkan ciri morfologi, anatomi, dan fisiologi disebut…
A. proses Klasifikasi
B. klasifikasi sistem alami
C. klasifikasi sistem buatan
D. taksonomi
E. sistem klasifikasi
3. Makhluk hidup dibagi menjadi dua kingdom. Pernyataan ini dikemukakan oleh …
A. Caralus Linnaeus
B. Darwin
C. Einstein
D. Lamark
E. Aristoteles
4. Urutan takson tumbuhan dari kelompok terbesar ke kelompok terkecil adlah….
A. Kingdom- filum-bangssa-le;as-suku-marga –jenis
B. Kingdom- filum- kelas-bangsa- suku- marga-jenis
C. Kingdom – divisio–kelas–bangsa–suku-marga–jenis
D. Kingdom –divisio-bangsa-kelas-suku-marga-jenis
E. Kingdom –kelas –divisio –banga –suku-marga-jenis
5. Sistem klasifikasi dapat dibuat sederhana berdasarkan manfaat. Sebagai contoh tanaman bunga mawar, melati, kuping gajah, aglonema dapat diklasifikasikan ke dalam kelompok…
A. Tanaman obat
B. Tanaman pangan
C. Tanaman buah
D. Tanaman hias
E. Tanaman sayur
6. Perhatikan beberapa hewan berikut :
1. Gorilla
2. Kuda
3. Kambing
4. Orang utan
5. Keledai
6. Simpanse
Berdasarkan filogenik hubungan kekerabatan yang paling dekat adalah…
A. 4, 5 dan 6
B. 1,4 dan 6
C. 1,2 dan 5
D. 2,3 dan 4
E. 3,4 dan 6
7. Pernyataan yang tidak benar system 4 kingdom adalah….
A. Monera adalah organisme umiseluler yang mempunyai membaran inti sel
B. Prokariotik adalah hewan yang tidak mempunyai membrane inti sel
C. Banteri dan alga hijau biru dimasukkan ke dalam kingdom Monera
D. Kingdom Protista beriri organisme yang memiliki membran inti
E. Kingdom Monera merupakan organisme yang tidak mempunyai membrane inti sel
8. Perhatikan table hasil pengamatan berikut ini !
Organisme yang menempati klade 1 , 2, 3 an 4 secara berurutan adalah….
A. Ular – tikus – ayam – manusia
B. Ular – ayam – tikus – manusia
C. Manusia – tikus – ayam – ular
D. Manusia – ular– tikus – ayam
E. Manusia – ayam – tikus – ular
9. Perhatikan kunci determinasi berikut ini !
Jika seorang siswa melakukan identifikasi terhadap udang dengan menggunakan kunci determinasi di atas, maka urutan kunci determinasi yang terbentuk adalah…
A. 1b, 2a, 3a
B. 1b, 2a, 3b
C. 1b, 2b, 4a
D. 1b, 2b, 4b
E. Ib, 2b, 3a
10. Perhatikan tabel berikut ini!
Berdasarkan tabel di atas, hewan yang lebih banyak memiliki persamaan adalah ....
A. I dan II
B. II dan III
C. II dan IV
D. I dan III
E. I dan IV
Kirimkan jawaban anda kepada guru melalui Whatsapp